Ini Cara Mudah untuk Mengajukan Pengaduan ke CS Akulaku

Banner Cara Mudah untuk Mengajukan Pengaduan ke CS Akulaku
Banner Cara Mudah untuk Mengajukan Pengaduan ke CS Akulaku

● Hasil penyelesaian pengaduan akan dikirimkan melalui email.

Dengan berbagai opsi pengaduan yang tersedia ini, Akulaku terus berupaya meningkatkan layanan dan memberikan solusi terbaik bagi penggunanya. Sistem pengaduan yang tersedia diharapkan dapat menyelesaikan setiap masalah dengan cepat dan efektif.
Tentang PT Akulaku Finance Indonesia
PT Akulaku Finance Indonesia merupakan perusahaan pembiayaan berbasis digital yang menghadirkan produk Akulaku PayLater sebagai solusi layanan buy now pay later (BNPL) yang memungkinkan pengguna untuk bertransaksi di berbagai platform e-commerce dan mitra luring teratas dengan menggunakan limit kredit yang tersedia. PT Akulaku Finance Indonesia merupakan perusahaan pembiayaan yang berizin dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan. Solusi layanan BNPL Akulaku PayLater tersedia di berbagai platform e-commerce teratas di Indonesia.

Tampilkan Semua
Cilacap Info
IKUTI BERITA LAINNYA DIGOOGLE NEWS

Berita Terkait