Energy Academy Hadirkan Program Komprehensif bagi Perusahaan dalam Menjawab Tantangan Lingkungan dan Pengelolaan Limbah

Ilustrasi Berita (Sumber: Energy Academy)
Ilustrasi Berita (Sumber: Energy Academy)

Kepedulian terhadap lingkungan tidak harus bertentangan dengan kepentingan bisnis. Justru, kinerja lingkungan yang baik dapat mendukung keunggulan kompetitif, karena perusahaan dapat menghindari risiko, meningkatkan efisiensi, dan membangun reputasi positif di mata investor. Dalam jangka panjang, strategi lingkungan yang matang turut menopang stabilitas pertumbuhan ekonomi perusahaan dan keberlanjutan ekosistem di sekitarnya.

About Energy Academy

Energy Academy adalah lembaga pelatihan bersertifikasi yang fokus pada pengembangan kompetensi di sektor pertambangan, migas, dan lingkungan. Dengan dukungan tim instruktur berpengalaman dan kurikulum yang disusun sesuai standar nasional maupun internasional, Energy Academy berkomitmen mencetak SDM andal, memenuhi kebutuhan industri akan tenaga kerja profesional, serta turut mewujudkan praktik industri yang aman, efisien, dan berkelanjutan.

Tampilkan Semua
Cilacap Info
IKUTI BERITA LAINNYA DIGOOGLE NEWS

Berita Terkait