Pemenang Olimpiade Paris 2024 Badminton Siapa? Bikin Tasindo Untung Besar!

Pemenang Olimpiade Paris 2024 Badminton
Pemenang Olimpiade Paris 2024 Badminton

JAKARTA, CILACAP.INFO – Olimpiade Paris 2024 menghadirkan serangkaian pertandingan badminton atau bulu tangkis yang mendebarkan.

Ini diikuti atlet-atlet dunia, termasuk Indonesia yang bersaing untuk meraih medali emas. Beruntungnya, ada satu wakil pebulutangkis Indonesia yang menjadi pemenang Olimpiade Paris 2024 badminton dan membawa pulang perunggu.

Adapun pemegang medali emas dan perunggu dari beberapa kategori dibawa atlet negara lain. Baik tunggal putra-putri, ganda putra dan putri, dan ganda putra-putri. Menariknya dari acara olahraga beberapa tahun sekal ini ini membuat Tasindo untung besar, lho? Wah, apa korelasinya? Untuk itu, yuk ketahui pemenang Olimpiade Paris 2024 Badminton dan kenapa Tasindo bisa untung besar?
Pemenang Olimpiade Paris 2024 Badminton
Pertandingan badminton di Olimpiade Paris 2024 telah menyuguhkan momen-momen yang luar biasa, dengan para atlet terbaik dunia berjuang keras untuk meraih medali. Adapun daftar pemenang Olimpiade Paris 2024 Badminton adalah sebagai berikut:

Pemenang Badminton Tunggal Putra: 

1. Viktor Axelsen – Denmark (Emas)

2. Kunlavut Vitidsarn – Thailand (Perak)

3. Lee Zii Jia – Malaysia (Perunggu)

Pemenang Badminton Ganda Putra: 

1. Lee Yang/Wang Chi-lin – Taiwan (Emas)

2. Liang Weikeng/Wang Chang – China (Perak)

3. Aaron Chia/Soh Wooi Yik – Malaysia (Perunggu)

Pemenang Badminton Tunggal Putri: 

1. An Se-young – Korea Selatan (Emas)

2. He Bingjiao – China (Perak)

3. Gregoria Mariska Tunjung – Indonesia (Perunggu)

Pemenang Badminton Ganda Putri: 

1. Chen Qingchen/Jia Yifan – China (Emas)

2. Liu Shengshu/Tan Ning – China (Perak)

3. Nami Matsuyama/Chiharu Shida – Jepang (Perunggu)

Pemenang Badminton Ganda Campuran:

1. Zheng Siwei/Huang Yaqiong – China (Emas)

2. Kim Won-ho/Jeong Na-eun – Korea Selatan (Perak)

Tampilkan Semua
IKUTI BERITA LAINNYA DIGOOGLE NEWS

Berita Terkait

Exit mobile version