Pebisnis Wajib Tahu! Ini 10 Manfaat WhatsApp Official Centang Hijau Untuk Bisnis Anda

Manfaat WA Official Centang Hijau
Manfaat WA Official Centang Hijau

Untuk mendapatkan WhatsApp Official Centang Hijau, bisnis Anda perlu memenuhi beberapa syarat:

1. Untuk kepentingan dan kebutuhan bisnis, bukan untuk pribadi.
2. Bisnis harus sudah berbentuk CV, PT, atau Yayasan.
3. Memiliki dokumen legalitas perusahaan seperti SIUP, TDP, NIB, NPWP, dan tagihan air/listrik.
4. Memiliki website resmi yang mewakili bisnis atau perusahaan Anda.
5. Memiliki ID Facebook Business Manager yang terverifikasi.

Setelah bisnis Anda memenuhi semua persyaratan yang dibutuhkan, Anda bisa menghubungi Barantum.com sebagai BSP WhatsApp pilihan yang sangat direkomendasikan.

Business Solution Provider (BSP) adalah mitra resmi WhatsApp yang akan membantu Anda dalam proses pengajuan, memenuhi persyaratan, dan mendapatkan semua fitur WhatsApp Official Centang Hijau.

Tentang Barantum.com

Barantum.com adalah perusahaan penyedia aplikasi CRM, sistem omnichannel chat, call center software dan BSP WhatsApp terkemuka dengan layanan terbaik di Indonesia. Barantum.com cocok digunakan untuk divisi penjualan, pemasaran, pusat panggilan, layanan pelanggan, telemarketing dan telesales.

Tampilkan Semua
Cilacap Info
IKUTI BERITA LAINNYA DIGOOGLE NEWS

Berita Terkait