KAI Divre IV Tanjungkarang Tutup Posko Angkutan Nataru 2025/2026, Jumlah Penumpang Meningkat 15 Persen

PT KAI Divre IV Tanjungkarang
PT KAI Divre IV Tanjungkarang

“Keberhasilan Angkutan Nataru ini tidak terlepas dari kesiapan sarana dan prasarana, optimalisasi SDM, serta koordinasi yang solid dengan seluruh stakeholder. KAI Divre IV Tanjungkarang berkomitmen untuk terus menjaga kepercayaan pelanggan melalui penyediaan layanan yang aman, nyaman, dan andal, sehingga kereta api tetap menjadi pilihan utama masyarakat pada masa libur Nataru maupun momen lainnya, sekaligus mendukung transportasi yang berkelanjutan,” ujar Ramdany.

Dengan berakhirnya Posko Angkutan Nataru 2025/2026, KAI Divre IV Tanjungkarang akan terus melakukan evaluasi dan peningkatan layanan sebagai bagian dari komitmen perusahaan dalam memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat serta mendukung kelancaran transportasi nasional.

Press release ini juga sudah tayang di VRITIMES.

Tampilkan Semua
Cilacap Info
IKUTI BERITA LAINNYA DIGOOGLE NEWS

Berita Terkait