“Dengan semangat kolaborasi, kami membuka diri untuk bekerja sama dengan para pengguna jasa sebagai mitra strategis untuk memajukan dan modernisasi pelabuhan. Kami berharap Pelindo Multi Terminal dapat bertumbuh dan berkembang bersama-sama untuk memajukan masa depan logistik Indonesia,” tutup Ary.
Tentang PT Pelindo Multi Terminal
PT Pelindo Multi Terminal (SPMT) merupakan Subholding PT Pelabuhan Indonesia (Persero) yang fokus pada pengelolaan operasional terminal nonpetikemas di Indonesia.
Press Release ini juga sudah tayang di VRITIMES
Baca juga:
KAI Divre IV Tanjungkarang Pastikan Pasokan Energi Nasional Tetap Terjaga Selama Nataru 2025/2026

