Partisipasi MAXY Academy dalam acara ini menunjukkan komitmen nyata industri dalam mendukung pengembangan talenta digital di lingkungan kampus. Kolaborasi ini menjadi langkah awal penting agar mahasiswa semakin siap bersaing dan berkembang di era kerja digital berbasis teknologi.
Tentang Maxy Academy
Maxy Academy adalah program pengembangan bakat yang berfokus pada pelatihan digital untuk mengakselerasi kemampuan di bidang pemasaran, teknologi, dan desain. Maxy Academy terus berkomitmen untuk memberdayakan generasi muda Indonesia melalui pelatihan praktis dan strategis yang relevan dengan kebutuhan industri saat ini.
press release ini juga sudah tayang di VRITIMES
Baca juga:
Akses Menuju Stasiun Makin Mudah, Pengguna LRT Jabodebek di Stasiun Harjamukti Terus Naik