Kampanye ini dijadwalkan mulai bergulir pada awal Juli 2025, bertepatan dengan momen Plastic Free July, dan akan berlangsung selama beberapa bulan ke depan. Harapannya, semakin banyak pihak yang merasa terlibat, bukan sekadar menyumbang, tetapi menjadi bagian dari gerakan pemulihan lingkungan yang lebih luas dan berkelanjutan.
LindungiHutan Siapkan Kampanye 1 Juta Pohon Sambut Hari Bebas Plastik Sedunia

Tentang LindungiHutan
LindungiHutan adalah start-up lingkungan yang berfokus pada aksi konservasi hutan dan pemberdayaan masyarakat sekitar hutan. Sebanyak 1 juta pohon telah ditanam bersama lebih dari 600+ brand dan perusahaan. Kami menggandeng masyarakat lokal di 30+ lokasi penanaman yang tersebar di Indonesia. Kami menghadirkan beberapa program seperti Corporatree, Collaboratree dengan skema Product Bundling, Service Bundling dan Project Partner, serta program Carbon Offset.
Baca juga:
Dukung Ekspor Pertanian, Pelindo Multi Terminal Lepas 6.000 Ton Jagung Sumbawa ke FilipinaPress Release ini juga sudah tayang di VRITIMES
Tampilkan Semua