Sebagai daerah yang bergantung salah satunya pada sektor pertanian, kegiatan penghijauan melalui penanaman pohon alpukat diharapkan dapat meningkatkan kesuburan tanah serta memberikan manfaat ekonomi bagi warga dalam jangka panjang.
Dukung Keberlanjutan Lingkungan, PT PHC Indonesia Tanam 500 Pohon Alpukat di Desa Pasirbungur

About LindungiHutan
Tentang LindungiHutan LindungiHutan adalah start-up lingkungan yang berfokus pada aksi konservasi hutan dan pemberdayaan masyarakat sekitar hutan. Sebanyak 978 ribu pohon telah ditanam bersama lebih dari 590 brand dan perusahaan. Kami menggandeng masyarakat lokal di 40 lokasi penanaman yang tersebar di Indonesia. Kami menghadirkan beberapa program seperti Corporatree, Collaboratree dengan skema Product Bundling, Service Bundling dan Project Partner, serta program Carbon Offset.
Tentang PT PHC Indonesia
PT PHC Indonesia merupakan produsen alat kesehatan yang memproduksi alat ukur gula darah, Bio Medical Freezer, Incubator, dan juga menyediakan EMS (Electronics Manufacturing Service) untuk alat kesehatan, otomotif, dan lain-lain.
Press Release ini juga sudah tayang diĀ VRITIMES