Kata Oloan, embrio cipelang merupakan benih ternak yang dihasilkan dari donor dan pejantan berkualitas dengan ditunjang SDM berkompeten dan didukung perlengkapan modern.
“Seluruh embrio sapi yang hasilkan atau ditransferkan atau bahasanya bayi tabung langsung didistribusikan ke seluruh Indonesia untuk meningkatkan mutu genetik ternak Indonesia,” tutupnya. (*)
Baca juga:
Peran Krusial AV Contractor di Ruang Korporat Modern: Meningkatkan Komunikasi dan Kolaborasi